Mefurosan

Mefurosan

mometasone

Produsen:

Sanbe
Bahasa Concise Prescribing Info
Komposisi
Mometasone furoate.
Indikasi/Kegunaan
Meredakan gejala peradangan & pruritus pd dermatosis yg memberi respons thd kortikosteroid misalnya psoriasis & dermatitis atopik.
Dosis/Cara Penggunaan
Dws & anak >2 thn Gunakan tipis-tipis pd area kulit yg terinfeksi 1 x/hr.
Kontraindikasi
Rosasea pd wajah, akne vulgaris, dermatitis perioral, pruritus perianal & genital, erupsi akibat popok, infeksi bakteri (impetigo), virus (herpes simpleks, herpes zoster), & jamur (infeksi kandida atau dermatofita), varisela, TBC, sifilis, reaksi pasca vaksinasi.
Perhatian Khusus
Supresi poros hipotalamus-pituitari-adrenal yg reversibel. Area kulit yg diterapi tdk boleh ditutup atau diperban. Jangan digunakan pd wajah, ketiak, atau lipat paha. Hindari kontak dg mata.
Efek Samping
Rasa terbakar, atropi kulit, rasa tersengat, iritasi, kulit kering, folikulitis, hipertrikosis, erupsi akneiform, hipopigmentasi, dermatitis perioral, infeksi sekunder, strie, miliaria.
Klasifikasi MIMS
Kortikosteroid Topikal
Klasifikasi Kimiawi Terapeutik Anatomis
D07AC13 - mometasone ; Belongs to the class of potent (group III) corticosteroids. Used in the treatment of dermatological diseases.
Bentuk Sediaan/Kemasan
Form
Mefurosan krim 1 mg/g
Packing/Price
10 g x 1's (Rp75,250/boks)
Register or sign in to continue
Asia's one-stop resource for medical news, clinical reference and education
Already a member? Sign in
Register or sign in to continue
Asia's one-stop resource for medical news, clinical reference and education
Already a member? Sign in